Kepala Lapas Pohuwato Akui Tak Tahu Menahu Kegiatan Tambang Ilegal di Seputaran Lapas

Senin, 28 Oktober 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gambar: Dokumentasi Timenusantara/Nopri Dotulong

Gambar: Dokumentasi Timenusantara/Nopri Dotulong

HUKRIM, TimeNUSANTARA – Kepala Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Pohuwato Provinsi Gorontalo, Tristiantoro Adi Wibowo, menegaskan bahwa pihaknya tidak mengetahui adanya aktivitas tambang ilegal yang terjadi di sekitar lingkungan Lapas. Pernyataan ini disampaikannya saat ditemui media Timenusantara.com diruang kerjanya pada Senin (28/10/2024)

“Kami tidak tahu menahu segala kegiatan yang dilakukan di luar dari lingkungan Lapas Pohuwato,” ungkap Tristiantoro. “Fokus utama kami adalah menjalankan fungsi Lapas dalam membina warga binaan agar mereka dapat memperbaiki diri selama masa hukuman.”Jelasnya.

Tristiantoro juga menjelaskan bahwa sesuai dengan tugas pokok Lapas, pihaknya hanya berfokus pada program pembinaan dan reintegrasi sosial, guna mempersiapkan warga binaan agar dapat beradaptasi dan kembali ke masyarakat setelah menjalani masa hukuman.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kami memiliki program reintegrasi sosial, seperti asimilasi, yang bertujuan untuk membantu narapidana beradaptasi kembali dalam lingkungan sosial,” tambahnya.

Meskipun demikian, media akan terus memantau aktivitas yang diduga ilegal tersebut hingga adanya tindakan penutupan oleh aparat penegak hukum.

Pantauan media ini, hingga hari ini Senin (28/10/2024) aktifitas tambang diduga ilegal yang berada diseputaran lingkungan Lapas Pohuwato di Desa balayo kecamatan patilanggio Kabupaten Pohuwato masi terus berjalan tanmpa adanya tindakan tegas dari Aparat setempat.

 

Peliput: Nopri Dotulong

Berita Terkait

Reskrim Polres Bolmut Dalami Dugaan Penjualan Aset Negara oleh PT PP di PLTU Sulut 1
Warga Bolmut Esok Pagi Harus SIAP Ada Pasar Murah di Kecamatan Sangkub
Satreskrim Polres Bolmut Pantau Harga Sembako di Bulan Suci Ramadhan dan Jelang Hari Raya Idul Fitri 2025
Percepat Pembangunan, Wabup Bolmut Dorong Pencairan Dana Desa
Bupati Sirajudin Lasena Sidak OPD, Ingatkan Disiplin, Loyalitas, dan Perilaku ASN
Ketua TP PKK Bolmut Resmi Dilantik, SIAP Dukung Program Nasional hingga Daerah
Bupati Bolmut Gelar Tadarus Al-Qur’an Perdana, Target Khatam 30 Juz di Bulan Ramadhan
Baznas Bolmut Tetapkan Besaran Zakat Fitrah dan Fidyah Ramadhan 1446 H, Masyarakat Dihimbau Menunaikan Kewajiban Sesuai Syariat

Berita Terkait

Minggu, 16 Maret 2025 - 21:49 WITA

Reskrim Polres Bolmut Dalami Dugaan Penjualan Aset Negara oleh PT PP di PLTU Sulut 1

Selasa, 11 Maret 2025 - 02:23 WITA

Warga Bolmut Esok Pagi Harus SIAP Ada Pasar Murah di Kecamatan Sangkub

Senin, 10 Maret 2025 - 19:20 WITA

Satreskrim Polres Bolmut Pantau Harga Sembako di Bulan Suci Ramadhan dan Jelang Hari Raya Idul Fitri 2025

Sabtu, 8 Maret 2025 - 21:44 WITA

Percepat Pembangunan, Wabup Bolmut Dorong Pencairan Dana Desa

Jumat, 7 Maret 2025 - 00:49 WITA

Bupati Sirajudin Lasena Sidak OPD, Ingatkan Disiplin, Loyalitas, dan Perilaku ASN

Berita Terbaru

Gambar ilustrasi

NASIONAL

Pemerintah Tetapkan Cuti Lebaran 2025, Libur Panjang Menanti!

Kamis, 20 Mar 2025 - 00:55 WITA