Gerak Cepat Bupati Boltim, Bantu Warga Terdampak Banjir dan Tanah Longsor di Kotabunan

Minggu, 16 Juli 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Timenusantara,Boltim-Bupati Bolaang Mongondow Timur Sam Sachrul Mamonto S.Sos M.Si bergerak cepat untuk membantu warga Kecamatan Kotabunan yang terdampak bencana banjir dan tanah longsor (15/07/2023).

Bantuan bahan pokok yang diberikan berupa beras, telur dan mie instan.

Kepala Desa Kotabunan Adi Apande SP mengatakan, pihaknya telah menerima bantuan dari Bupati dan langsung di salurkan kepada warga

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Bantuan tadi malam diturunkan di Rudis Camat kemuadian dijemput oleh beberapa kepala desa di Kecamatan Kotabunan, kemudian dikemas dalam kantong plastik dan disalurkan kepada masing-masing kepala keluarga yang terdampak langsung” Kata Apande

Iapun berterima kasih kepada Bupati yang telah meninjau warga yang terdampak banjir dan langsung memberi bantuan bahan pokok“Terima kasih kepada pak Bupati sudah turun meninjau beberapa titik banjir dan menyalurkan bahan pokok kepada masyarakat yang mengalami musibah, bantuan sudah disalurkan oleh pemerintah desa ke warga terdampak.

Bahan pokok ini akan meringankan beban masyarakat yang ditimpah banjir dan luapan air.” Pungkasnya

Berita Terkait

Gubernur Sulut, dan Kapolda Bersama Pangdam beserta Pejabat Daerah Meriahkan Ramadhan Fair 2025 di Boroko
Pemda Bolmut SIAP Jalankan Efisiensi APBD 2025
Warga Bolmut Esok Pagi Harus SIAP Ada Pasar Murah di Kecamatan Sangkub
Satreskrim Polres Bolmut Pantau Harga Sembako di Bulan Suci Ramadhan dan Jelang Hari Raya Idul Fitri 2025
Percepat Pembangunan, Wabup Bolmut Dorong Pencairan Dana Desa
Dugaan Korupsi Pengadaan Mobile Lab PCR di Manado, PPK dan Pihak Penyedia Ditahan, Kerugian Negara Rp3,8 Miliar
Bupati Sirajudin Lasena Sidak OPD, Ingatkan Disiplin, Loyalitas, dan Perilaku ASN
Ketua TP PKK Bolmut Resmi Dilantik, SIAP Dukung Program Nasional hingga Daerah

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 22:17 WITA

Gubernur Sulut, dan Kapolda Bersama Pangdam beserta Pejabat Daerah Meriahkan Ramadhan Fair 2025 di Boroko

Rabu, 12 Maret 2025 - 20:20 WITA

Pemda Bolmut SIAP Jalankan Efisiensi APBD 2025

Selasa, 11 Maret 2025 - 02:23 WITA

Warga Bolmut Esok Pagi Harus SIAP Ada Pasar Murah di Kecamatan Sangkub

Senin, 10 Maret 2025 - 19:20 WITA

Satreskrim Polres Bolmut Pantau Harga Sembako di Bulan Suci Ramadhan dan Jelang Hari Raya Idul Fitri 2025

Sabtu, 8 Maret 2025 - 21:44 WITA

Percepat Pembangunan, Wabup Bolmut Dorong Pencairan Dana Desa

Berita Terbaru

Bupati Bolmut Dr. Sirajudin Lasena dan Wakil Bupati Aditya Pontoh bersama petani saat melakukan panen perdana Padi Inpari Nutri Zinc menggunakan Combine Harvester di Desa Pontak.

BOLMUT

SJL-MAP Perkuat Program Ketahanan Pangan di Daerah Bolmut

Sabtu, 15 Mar 2025 - 22:20 WITA