Ratusan Pendaftar PPPK Guru dan Nakes di Bolsel Lulus Berkas

Kamis, 1 Desember 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Timenusantara, Bolsel – Ratusan pendaftar Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) guru dan tenaga kesehatan (nakes) di Bolaang Mongondow Sekatan (Bolsel), Sulawesi Utara, telah lulus berkas.

Hal ini dikatakan oleh Kepala Bidang Manajemen SDM Aparatur BKPSDM Bolsel, Hanjian Badu, kepada Tribunmanado.co.id, Kamis (1/12/2022).

 

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Ada 336 peserta yang lulus berkas pada PPPK guru dan nakes,” ujar Hanjian Badu.

 

Hanjian Badu menyampaikan, sekarang tahapannya observasi.

336 yang muncul di penilaian observasi itu hanya 215 dari jumlah lulus berkas 336, yang sisa 336 itu Kemendikbud yang atur,” jelasnya.

 

“Untuk PPPK guru, masih dalam tahap observasi, penilaian sampai tanggal 3 Desember 2022,” tambahnya.

Terkait nakes hari ini akan diumumkan setelah pasca sanggahnya.

Pengumuman setelah pasca sanggah akan diumumkan hari ini, untuk P3K kesehatan,” ungkap Hanjian Badu.

 

Hanjian Badu pun menambahkan, untuk nakes ujiannya Bulan Desember 2022.

Nakes tanggal ujiannya dan pasti di Bulan Desember. Kemudian lokasi ujian itu di Poltekkes Manado,” aku diakata dia.

Ia mengatakan, untuk kuota di Bolsel hanya sekitar 200an.

“Untuk keseluruhan kuota PPPK di Bolsel ada 287 untuk PPPK guru dan nakes,” tutup dia. (*)

 

Berita Terkait

Mari Berbagi Bersama BAZNAS Bolmut, Kebahagiaan Dapat Terwujudkan untuk Masyarakat Kurang Mampu
Pemekaran Bolaang Mongondow Raya: Sebuah Harapan yang Patut Diwujudkan oleh Pemerintah Pusat
Hasil Pemilihan Gubernur Sulawesi Utara 2024 Diumumkan, Saksi Dua Paslon Tidak Menandatangani Rekapitulasi Pleno
Kejutan Berkah BAZNAS Bolmut di Akhir Tahun 2024 Bagi Masyarakat Yang Membutuhkan
Pj Bupati Bolmut Raih Penghargaan Anugerah Mapalus Pendidikan atas Dukungan Regulasi dan Kurikulum Anti-Korupsi
Yulius-Victor Unggul Sementara, Tetap Dorong Penantian Hasil Resmi KPU
Dr. Sirajudin Lasena Perkuat Kedekatan dengan Ulama Alkhairaat, Doa Restu Jadi Pilar Kepemimpinan Bolmut
Polres Minsel Tingkatkan Kemitraan dengan Insan Pers, Bahas Pengamanan Pilkada dan Imbauan Jelang Natal

Berita Terkait

Minggu, 8 Desember 2024 - 16:00 WITA

Mari Berbagi Bersama BAZNAS Bolmut, Kebahagiaan Dapat Terwujudkan untuk Masyarakat Kurang Mampu

Minggu, 8 Desember 2024 - 01:04 WITA

Pemekaran Bolaang Mongondow Raya: Sebuah Harapan yang Patut Diwujudkan oleh Pemerintah Pusat

Sabtu, 7 Desember 2024 - 23:01 WITA

Hasil Pemilihan Gubernur Sulawesi Utara 2024 Diumumkan, Saksi Dua Paslon Tidak Menandatangani Rekapitulasi Pleno

Sabtu, 7 Desember 2024 - 19:04 WITA

Kejutan Berkah BAZNAS Bolmut di Akhir Tahun 2024 Bagi Masyarakat Yang Membutuhkan

Kamis, 5 Desember 2024 - 12:49 WITA

Pj Bupati Bolmut Raih Penghargaan Anugerah Mapalus Pendidikan atas Dukungan Regulasi dan Kurikulum Anti-Korupsi

Berita Terbaru