Kapolda Sulut Tekankan Netralitas Polisi Jelang Pilkada Serentak

Sabtu, 9 November 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolda Sulut: Irjen Pol Roycke Langie

Kapolda Sulut: Irjen Pol Roycke Langie

SULUT, TimeNUSANTARA – Menjelang Pilkada serentak di Sulawesi Utara, Kapolda Irjen Pol Roycke Harry Langie mengeluarkan surat telegram yang menegaskan pentingnya netralitas seluruh anggota kepolisian. Dalam surat telegram Nomor: STR/258/X/HUK.7.1/2024 tertanggal 5 November 2024, Kapolda menginstruksikan agar seluruh personel tidak terlibat dalam politik praktis, baik secara langsung maupun tidak langsung.

Beberapa poin penting dalam telegram tersebut meliputi larangan menghadiri kegiatan politik, memasang atribut calon, serta dukungan terhadap kandidat tertentu. Kapolda juga meminta setiap kepala satuan untuk memperkuat pengawasan internal dan melaporkan jika ada dugaan pelanggaran netralitas oleh anggota.

Melalui langkah ini, kepolisian berharap dapat menjaga profesionalitas dan kepercayaan publik, serta mendukung pelaksanaan Pilkada yang aman dan adil.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Berikut Surat Telegram Kapolda Sulut :

 

Penulis: Fadlan Ibunu

 

Berita Terkait

Masyarakat Tambang Pohuwato Ancam Golput di Pilkada Serentak Jika Tambang Tetap Ditutup
Dihadapan Ribuan Pendukung di Desa Bohabak 3, Sirajudin dan Adit Ungkap Kesetiaan dan Ajak Masyarakat Berpolitik Santun dan Saling Menghargai
Puncak Gelar Karya dan HUT Ke-20 SMK Negeri 1 Kaidipang Ditutup oleh Pj Bupati Bolmut
Terpantau Kadis Pertanian Bolmut Masuk Kejaksaan, Ada Apa?
Gelar Upacara Peringatan Hari Pahlawan 2024, Pemkab Bolmut Ajak Masyarakat Teladani Nilai Kepahlawanan
Dicintai, Sirajudin dan Adit Digendong Ribuan Masyarakat saat Kampanye di Desa Ollot
Ketua DPW LSM Galaksi Sulut Desak PLTU Binjeita Ungkap Informasi Emisi Terkait Penggunaan Batubara, Demi Kesehatan Warga
PT IKPT Mangkir, Tak Peduli Kesehatan Warga di Sekitar PLTU Binjeita

Berita Terkait

Selasa, 12 November 2024 - 16:35 WITA

Masyarakat Tambang Pohuwato Ancam Golput di Pilkada Serentak Jika Tambang Tetap Ditutup

Senin, 11 November 2024 - 22:58 WITA

Dihadapan Ribuan Pendukung di Desa Bohabak 3, Sirajudin dan Adit Ungkap Kesetiaan dan Ajak Masyarakat Berpolitik Santun dan Saling Menghargai

Senin, 11 November 2024 - 20:33 WITA

Puncak Gelar Karya dan HUT Ke-20 SMK Negeri 1 Kaidipang Ditutup oleh Pj Bupati Bolmut

Senin, 11 November 2024 - 18:16 WITA

Terpantau Kadis Pertanian Bolmut Masuk Kejaksaan, Ada Apa?

Minggu, 10 November 2024 - 13:52 WITA

Gelar Upacara Peringatan Hari Pahlawan 2024, Pemkab Bolmut Ajak Masyarakat Teladani Nilai Kepahlawanan

Berita Terbaru

Kepala Dinas Pertanian Kabupaten Bolmut Siska Babay saat keluar dari gedung kejaksaan Bolmut Senin (11/11/2024) Pukul 17:32 Wita Foto/Doc/Fadlan Ibunu

BOLMUT

Terpantau Kadis Pertanian Bolmut Masuk Kejaksaan, Ada Apa?

Senin, 11 Nov 2024 - 18:16 WITA