Hari Pertama Kampanye, Pasangan SJL-MAP Turut Didoakan Masyarakat Kecamatan Sangkub

Rabu, 25 September 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pasangan SJL-MAP saat di doakan masyarakat kecamatan sangkub Rabu (25/9/2024)

Pasangan SJL-MAP saat di doakan masyarakat kecamatan sangkub Rabu (25/9/2024)

BOLMUT, TimeNUSANTARA – Pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Bolmut, Sirajudin Lasena – Moh Aditya Pontoh (SJL-MAP) memulai masa kampanye mereka dengan mengunjungi Kecamatan Sangkub. Kehadiran Pasangan itu disambut antusias oleh warga setempat yang berharap program-program unggulan pasangan ini dapat membawa perubahan positif.

Dalam kunjungan tersebut, SJL-MAP melakukan dialog langsung dengan masyarakat, mendengarkan aspirasi dan keluhan warga. Banyak warga yang menyampaikan harapan agar pembangunan infrastruktur dan peningkatan layanan kesehatan menjadi prioritas utama.

Acara tersebut juga diwarnai dengan doa yang dipanjatkan warga kepada pasangan SJL-MAP, mereka mendoakan agar pasangan ini menang dalam menghadapi pemilihan yang akan datang. “Kami percaya SJL-MAP mampu membawa Bolmut ke arah yang lebih baik,” ungkap salah seorang tokoh masyarakat sekitar.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kampanye ini diharapkan dapat memperkuat komunikasi antara calon pemimpin dan masyarakat, serta mendorong partisipasi aktif dalam proses demokrasi.

 

Penulis : Fadlan Ibunu

 

 

 

Berita Terkait

Dihadapan Puluhan Ribu Massa Kampanye, SJL-MAP Tak Takabur, Ajak Pendukung Jaga Kekompakan hingga Hari Pencoblosan
Ditengah Tantangan Minimnya Anggaran, Pemda Bolmut Tetap Konsisten Laksanakan Program Prioritas Yang Menjadi Kebutuhan Masyarakat
DPW LSM Galaksi Sulut Dukung Kebijakan Perkada Pj Bupati Bolmut Pangkas Perjadin Tak Penting demi Prioritaskan Program Kemasyarakatan
Pemkab Bolmut Ikuti Rakor Virtual Pengendalian Inflasi Daerah Jelang Akhir Tahun
Sangadi Se-Bolmut Dukung Penuh Ajakan Polres Bolmut Jaga Kamtibmas Jelang Pemilihan Tanggal 27 November 2024 Mendatang
Walk Out dari Debat Pilwako 2024, Nayodo Koerniawan Tuding KPU Kotamobagu Tidak Adil
Walikota Bitung Maurits Mantiri Ditetapkan Sebagai Tersangka Kasus Tindak Pidana Pilkada
KPU Bolmut Akhiri Debat Terbuka Paslon Pilkada 2024, Kini Fokus Persiapan Pemungutan Suara

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 23:08 WITA

Dihadapan Puluhan Ribu Massa Kampanye, SJL-MAP Tak Takabur, Ajak Pendukung Jaga Kekompakan hingga Hari Pencoblosan

Selasa, 19 November 2024 - 12:07 WITA

Ditengah Tantangan Minimnya Anggaran, Pemda Bolmut Tetap Konsisten Laksanakan Program Prioritas Yang Menjadi Kebutuhan Masyarakat

Senin, 18 November 2024 - 23:57 WITA

DPW LSM Galaksi Sulut Dukung Kebijakan Perkada Pj Bupati Bolmut Pangkas Perjadin Tak Penting demi Prioritaskan Program Kemasyarakatan

Senin, 18 November 2024 - 12:43 WITA

Pemkab Bolmut Ikuti Rakor Virtual Pengendalian Inflasi Daerah Jelang Akhir Tahun

Minggu, 17 November 2024 - 15:42 WITA

Sangadi Se-Bolmut Dukung Penuh Ajakan Polres Bolmut Jaga Kamtibmas Jelang Pemilihan Tanggal 27 November 2024 Mendatang

Berita Terbaru