Dinkes Bolmut Gelar Sunatan Masal Gratis di RS Pratama Bintauna

Jumat, 2 Februari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ADVETORIAL, TimeNUSANTARA Pemerintah Daerah (Pemda) Kabupaten Bolaang Mongondow Utara (Bolmut) melalui Dinas Kesehatan kembali menggelar sunatan massal di Rumah Sakit Pratama Desa Bintauna (2/2/2024).Tercatat sejumlah 40 anak yang tersebar di beberapa Desa di Kecamatan Bintauna ikut serta pada kegitan itu.

Kepala Dinas Kesehatan Ali Dumbela kepada awak media mengungkapkan, Kegiatan ini merupakan salah satu bentuk kepedulian Pemerintah Daerah terhadap kesehatan masyarakat khususnya pada perkembangan anak.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“sunat sebagai salah satu ajaran Islam, terkadang masih merupakan hal yang mahal bagi sebagian kelompok masyarakat, sehingga kami dinas terkait melakukan progran ini untuk mereka yang tidak mampu,”ujar Kadis Ali Dumbela.

“Semoga mereka setelah dikhitan mendapatkan pendidikan yang baik serta diberikan nilai keimanan dan ketakwaan yang kuat, dan menjadi anak yang sholeh.”tamba Kadis Ali Dumbela.

Turut hadir Pj Bupati Sirajudin Lasena, bersama jajaranya, beserta OPD terkait lainya di Pemerintah Daerah Bolmut dan masyarakat setempat.

 

[Advetorial/Fadlan Ibunu]

Berita Terkait

Manado Tuan Rumah Pemilihan Miss Universe Asia 2024
Pilgub Gorontalo, Marten Taha Jadi Pengganti, Dampingi Tonny Uloli
KPU Provinsi Gorontalo Umumkan Satu Bakal Calon Wagub Tak Lolos Kesehatan
Tak Beres, CV Gama Cipta Diberi Sangsi SCM1 Berkategori Kontrak Kritis
Astaga… CV NIKITA WAYA Diduga Halalkan Material Ilegal Demi Meraup Keuntungan di Proyek APBN Miliaran Rupiah
Press Release KPU Bolmut, Pengumumkan Hasil Pemeriksaan Bapaslon di Pilkada 2024
Dekat Dengan Masyarakat, Kinerja Pj Sekda Bolmut Diapresiasi
Melawan Hukum, Oknum Kontraktor Rehabilitasi Bendungan Sangkub Diduga Gunakan Material Ilegal

Berita Terkait

Sabtu, 7 September 2024 - 22:52 WITA

Manado Tuan Rumah Pemilihan Miss Universe Asia 2024

Sabtu, 7 September 2024 - 21:50 WITA

Pilgub Gorontalo, Marten Taha Jadi Pengganti, Dampingi Tonny Uloli

Jumat, 6 September 2024 - 20:16 WITA

KPU Provinsi Gorontalo Umumkan Satu Bakal Calon Wagub Tak Lolos Kesehatan

Jumat, 6 September 2024 - 12:55 WITA

Tak Beres, CV Gama Cipta Diberi Sangsi SCM1 Berkategori Kontrak Kritis

Kamis, 5 September 2024 - 22:40 WITA

Astaga… CV NIKITA WAYA Diduga Halalkan Material Ilegal Demi Meraup Keuntungan di Proyek APBN Miliaran Rupiah

Berita Terbaru

DAERAH

Manado Tuan Rumah Pemilihan Miss Universe Asia 2024

Sabtu, 7 Sep 2024 - 22:52 WITA