Tak Sesuai Prosedur Penaganan Emisi, PT IKPT Dinilai Beranikan Diri Salurkan Polusi Udara Ke Masyarakat Sekitar

Kamis, 21 Desember 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BOLMUT Timenusantara – Perbuatan kejam tak terpuji datang dari pihak perusahaan PLN Sulut 1 yang berada diwilayah Desa Binjeita Kecamatan Bolangitang Timur Kabupaten Bolaang Mongondow Utara (Bolmut), pasalnya salah satu perusahan yang bekerja didalamnya diduga Yaitu PT IKPT tanmpa ada sosialisasi tentang penaganan emisi polusi udara kepada masyarakat sekitar PLTU memberanikan diri menyalakan mesin PLTU pada kamis (21/12/2023) sehinga mengeluarkan asap tebal, akibatnya masyarakat sekitar kaget dan kesal atas asap yang bermunculan dan suara mesin yang mengangu.

Pantauan media ini dengan kaget dan marahnya masyarakat sekitar tanmpa ada pemberitahuan dan sosialisasi, mereka mengugkapkan bahwa pihak PT IKPT sangat mengangap reme masyarakat sekitar.

“torang juga kaget dengan suara mesin PLTU, saat torang lia so banya asap diudara, kalau torang sakit bagaimana sapa yang mau tangung jawab,”ungkap masyarakat setempat dengan penuh kesal.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

 

Sementara itu pihak IKPT sendiri saat dimintai keteraganya soal kejadian tersebut tidak merespon baik melalui telfon maupun waccapp.

Screenshot_2023-12-21-10-47-03-070_com.whatsapp.jpg21 Desember 2023
936 KB
1080 x 2400 piksel
Sunting Gambar
Screenshot_2023-12-21-10-47-03-070_com.whatsapp.jpg
21 Desember 2023
936 KB
1080 x 2400 piksel
Sunting Gambar

Untuk diketahui sesuai dengan peraturan Peraturan Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan Nomor P.6/MENLHK/SETJEN/KUM.1/2/2018 tentang Standar dan Sertifikasi Kompetensi Penanggung Jawab Operasional Instalasi Pengendalian Pencemaran Udara dan Penanggung Jawab Pengendalian Pencemaran Udara  pihak industri wajib meberikan sosialisasi tentang pengendalian emisi udara disekitar dan wajib menjalankan baku mutu emisi saat proses berjalan.

 

(Fadlan Ibunu)

 

 

Berita Terkait

Polemik Pengetesan Mesin PLTU Batu Bara di Bolmut: Ancaman Kesehatan, Perekonomian Nelayan, dan Ketidakadilan Perekrutan Tenaga Kerja
Bolangitang Timur Bisa Menjadi Korban Dampak Lingkungan Jika Tak Ada Antisipasi Kesehatan Sebelum Dimulainya Operasi PLTU di Kabupaten Bolmut
Masyarakat Tambang Pohuwato Ancam Golput di Pilkada Serentak Jika Tambang Tetap Ditutup
Dihadapan Ribuan Pendukung di Desa Bohabak 3, Sirajudin dan Adit Ungkap Kesetiaan dan Ajak Masyarakat Berpolitik Santun dan Saling Menghargai
Puncak Gelar Karya dan HUT Ke-20 SMK Negeri 1 Kaidipang Ditutup oleh Pj Bupati Bolmut
Terpantau Kadis Pertanian Bolmut Masuk Kejaksaan, Ada Apa?
Gelar Upacara Peringatan Hari Pahlawan 2024, Pemkab Bolmut Ajak Masyarakat Teladani Nilai Kepahlawanan
Kapolda Sulut Tekankan Netralitas Polisi Jelang Pilkada Serentak

Berita Terkait

Kamis, 14 November 2024 - 21:34 WITA

Polemik Pengetesan Mesin PLTU Batu Bara di Bolmut: Ancaman Kesehatan, Perekonomian Nelayan, dan Ketidakadilan Perekrutan Tenaga Kerja

Rabu, 13 November 2024 - 10:14 WITA

Bolangitang Timur Bisa Menjadi Korban Dampak Lingkungan Jika Tak Ada Antisipasi Kesehatan Sebelum Dimulainya Operasi PLTU di Kabupaten Bolmut

Selasa, 12 November 2024 - 16:35 WITA

Masyarakat Tambang Pohuwato Ancam Golput di Pilkada Serentak Jika Tambang Tetap Ditutup

Senin, 11 November 2024 - 22:58 WITA

Dihadapan Ribuan Pendukung di Desa Bohabak 3, Sirajudin dan Adit Ungkap Kesetiaan dan Ajak Masyarakat Berpolitik Santun dan Saling Menghargai

Senin, 11 November 2024 - 20:33 WITA

Puncak Gelar Karya dan HUT Ke-20 SMK Negeri 1 Kaidipang Ditutup oleh Pj Bupati Bolmut

Berita Terbaru