Polres Bolmong Gerebek Ruma Warga Passi, Diduga Jadi Tempat Berhubungan Intim

Minggu, 7 April 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

HUKRIM, TimeNUSANTARA Tim Anoa Polres Kotamobagu, menggerebek salah satu rumah warga Desa Passi 2, Kecamatan Passi Barat, Kabupaten Bolaang Mongondow (Bolmong), berinisial FM (62), yang diduga menjadi tempat prostitusi dan pesta miras.

Dalam penggerebekan Sabtu (4/4) dini hari itu, polisi berhasil meringkus pemilik rumah bersama 5 orang lainnya yang sedang menggelar pesta Miras.

Kepala Tim Anoa, Ipda Harun Pangalima SH mengatakan, penggerebekan ini dilakukan atas dasar laporan laporan masyarakat yang resah akibat aktivitas di rumah milik FM tersebut.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kami langsung menindaklanjuti laporan masyarakat tersebut, dan benar saja, saat digerebek tim Anoa, tertangkap basah pasangan diluar nikah yang sedang melakukan hubungan suami istri di rumah tersebut yakni SM (46) warga Kelurahan Mogolaing Kecamatan Kotamobagu Barat dan TU (30) warga Desa Passi,” ungkapnya.

Lanjutnya, sebagaimana hasil interogasi, FM mengaku jika kamar sebagai tempat prostitusi, disewa.

“Ketika digelandang ke Polres, FM mengaku menerima uang sebasar tiga puluh ribu rupiah, sebagai sewa kamar yang digunakan SM dan TU,” ungkapnya lagi.

Informasi yang berhasil dirangkum, lima nama yang diamankan di ramah FM, yakni SM (46) warga Kelurahan Mogolaing Kecamatan Kotamobagu Barat, TU (30) warga Desa Passi, HB alias Hendrik (49) warga Ikuna Dumoga, AP alias Adi (39) warga Desa Bilalang IV, dan LP alias Liliati (19) warga Mongkonai.

Salah satu yang diamankan Hendrik (49) warga Ikuna Dumoga, kedapatan membawa senjata tajam (sajam) jenis badik. Hendrik pun langsung ditangani oleh Sat Reskrim untuk mejalani proses hukum lebih lanjut.

Kapolres Kotamobagu AKBP Prasetya Sejati, SIK melalui Kasubbag Humas Iptu Rusman M Saleh, SE membenarkan penangkapan tersebut. ***

 

 

Berita Terkait

Ketua TP-PKK Sulut Serahkan Berbagai Bantuan Untuk Masyarakat Bolmut
Kecerdasan Sirajudin Lasena Selama 11 Bulan 3 Hari Menjabat PJ Bupati, Sering Jemput Bola dan Berhasil Datangkan Rp 31 Miliar Untuk Masyarakat Bolmut
Pasangan Nomor Urut 3 SJL-MAP Tampil Memukau dan Dianggap Cerdas oleh Lawan Pasangan Calon Saat Debat Perdana Pilkada 2024
Bukan Hanya Omong Kosong, Steven Kandow Terbukti Suda Berbuat Untuk BMR, Sejak Kepemimpinan ODSK
Jelang Debat Perdana, Pasangan SJL-MAP Mohon Doa ke Masyarakat: “Walau Beda Pilihan, Torang Samua Orang Bolmut”
KPU Bolmut Umumkan Debat Perdana Pilkada 2024, Berikut Tempat dan Tema serta Larangan Yang Wajib Ditaati Para Kandidat
APBD-P Bitung Gagal Dibahas, Kemendagri Intruksikan Pergeseran Anggaran Lewat Perkada
Sambil Mengangkat Tangan Tiga Jari, Ribuan Masyarakat Desa Sonuo Bersumpah Menangkan Pasangan SJL-MAP di Pilkada 2024

Berita Terkait

Jumat, 18 Oktober 2024 - 08:34 WITA

Ketua TP-PKK Sulut Serahkan Berbagai Bantuan Untuk Masyarakat Bolmut

Rabu, 16 Oktober 2024 - 23:10 WITA

Kecerdasan Sirajudin Lasena Selama 11 Bulan 3 Hari Menjabat PJ Bupati, Sering Jemput Bola dan Berhasil Datangkan Rp 31 Miliar Untuk Masyarakat Bolmut

Senin, 14 Oktober 2024 - 21:37 WITA

Pasangan Nomor Urut 3 SJL-MAP Tampil Memukau dan Dianggap Cerdas oleh Lawan Pasangan Calon Saat Debat Perdana Pilkada 2024

Minggu, 13 Oktober 2024 - 22:28 WITA

Bukan Hanya Omong Kosong, Steven Kandow Terbukti Suda Berbuat Untuk BMR, Sejak Kepemimpinan ODSK

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 21:47 WITA

Jelang Debat Perdana, Pasangan SJL-MAP Mohon Doa ke Masyarakat: “Walau Beda Pilihan, Torang Samua Orang Bolmut”

Berita Terbaru