Antisipasi Kesalahan Kepemilikan Hak Atas Tana di Wilayah Bolmut, Pemda Lakukan Langkah Landreform

Kamis, 7 Desember 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TIMENUSANTARA, BOLMUT – Penjabat Bupati Bolaang Mongondow Utara Sirajudin Lasena, SE. M.Ec.Dev., memimpin langsung Sidang Panitia Pertimbangan Landreform untuk 644 ( enam ratus empat puluh empat) bidang, Pada Pelaksanaan Kegiatan Redistribusi Tanah Tahun 2023, Yang Berdasarkan Surat Keputusan Bupati Nomor 349 Tanggal 29 September Tahun 2023. kamis (7/12/2023)

Dalam sambutanya iya menyampaikan, sidang ini bertujuan untuk memastikan letak, status, luas, serta kesesuaian tata ruang, membahas objek yang akan di usulkan, menyeleksi calon objek Redistribusi tanah dan memberikan pertimbangan lainnya.

“Kedepan harapan saya bersama dengan adanya kegiatan redistribusi seperti ini mampu memberikan manfaat yang besar bagi pemerintahan dan di saat yang sama menjadi katalisator penguatan ekonomi, sehingga mendongkrak kesejahteraan masyarakat di Kabupaten Bolmut, terutama dalam hal mengurangi ketimpangan dalam kepemilikan dan penguasaan tanah yang selama ini menjadi masalah agraria di Indonesia,” harap pj Bupati

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kegiatan ini di hadiri oleh Unsur Panitia Pertimbangan Landreform Yaitu Kepala Kejaksaan Negeri Boroko Oktafian Syah Effendi, S.H, M.H., Wakapolres Bolmut, Asisten Bidang Pemerintahan dan Kesra Rachmat R. Pontoh, SH, M.Si, Kepala Pertanahan Bolmut Dr. H. Jamaludin, S.H.,M.H., Kepala Dinas Tenaga kerja dan Transmigrasi Bolmut, Kepala Dinas Lingkungan Hidup, Kepala Dinas Perumahan, Kawasan Pemukiman dan Pertanahan, serta Para Sangadi.

 

(Fadlan Ibunu)

Berita Terkait

Manado Tuan Rumah Pemilihan Miss Universe Asia 2024
Pilgub Gorontalo, Marten Taha Jadi Pengganti, Dampingi Tonny Uloli
KPU Provinsi Gorontalo Umumkan Satu Bakal Calon Wagub Tak Lolos Kesehatan
Tak Beres, CV Gama Cipta Diberi Sangsi SCM1 Berkategori Kontrak Kritis
Astaga… CV NIKITA WAYA Diduga Halalkan Material Ilegal Demi Meraup Keuntungan di Proyek APBN Miliaran Rupiah
Press Release KPU Bolmut, Pengumumkan Hasil Pemeriksaan Bapaslon di Pilkada 2024
Dekat Dengan Masyarakat, Kinerja Pj Sekda Bolmut Diapresiasi
Melawan Hukum, Oknum Kontraktor Rehabilitasi Bendungan Sangkub Diduga Gunakan Material Ilegal

Berita Terkait

Sabtu, 7 September 2024 - 22:52 WITA

Manado Tuan Rumah Pemilihan Miss Universe Asia 2024

Sabtu, 7 September 2024 - 21:50 WITA

Pilgub Gorontalo, Marten Taha Jadi Pengganti, Dampingi Tonny Uloli

Jumat, 6 September 2024 - 20:16 WITA

KPU Provinsi Gorontalo Umumkan Satu Bakal Calon Wagub Tak Lolos Kesehatan

Jumat, 6 September 2024 - 12:55 WITA

Tak Beres, CV Gama Cipta Diberi Sangsi SCM1 Berkategori Kontrak Kritis

Kamis, 5 September 2024 - 22:40 WITA

Astaga… CV NIKITA WAYA Diduga Halalkan Material Ilegal Demi Meraup Keuntungan di Proyek APBN Miliaran Rupiah

Berita Terbaru

DAERAH

Manado Tuan Rumah Pemilihan Miss Universe Asia 2024

Sabtu, 7 Sep 2024 - 22:52 WITA